Rolasnews.com – Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) telah merilis daftar perguruan tinggi yang lolos dalam kompetisi Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional (Pimnas) ke-34. Dalam […]
Headlines
Tag: Kemendikbudristek
Teknik Kimia ITN Malang Peroleh 3 Hibah Pendanaan Kemendikbudristek
Program studi Teknik Kimia S-1 Institut Teknologi Nasional (ITN) Malang berhasih mendapatkan tiga hibah pendanaan sekaligus dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek).
Nadiem Ajak Masyarakat Ikuti Lomba ‘Rayakan Merdekamu’
Menyambut HUT RI yang ke-76, Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbudristek) Nadiem Anwar Makarim menyampaikan ajakan untuk berpartisipasi dalam lomba ‘Rayakan Merdekamu’ yang diselenggarakan Kemendikbudristek.
Nadiem Luncurkan Panduan Sekolah Tatap Muka di Masa Pandemi
Kemendikbudristek meluncurkan panduan sekolah tatap muka di masa pandemi bagi siswa PAUD, pendidikan dasar, dan pendidikan menengah, sebagai tindak lanjut dari turunan SKB 4 Menteri yang telah disepakati bersama sebelumnya.
Antisipasi Kecurangan, Kemendikbudristek Terapkan Audit Forensik Sistem PPDB Online
Kemendikbudristek akan fokus mengawasi jalannya audit forensik Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2021/2022 yang dilakukan secara online atau daring. Dengan audit forensik sistem PPDB Online, diharapkan tak ada lagi kecurangan yang dapat merugikan peserta didik.
Tingkatkan Mutu Pendidikan, Kemendikbudristek Gandeng Danone Indonesia
Kemendikbudristek menggandeng Danone Indonesia untuk program peningkatan kualitas belajar serta layanan mutu pendidikan.