Badan Pusat Statistik (BPS) merilis nilai ekspor Indonesia Desember 2020 yang mencapai US$ 16,54 miliar atau meningkat 8,39% dibanding ekspor November 2020.
Rolasnews.com – Peningkatan mobilitas masyarakat seiring dengan selesainya pemberlakuan Pembatasan Kegiatan […]
Headline
News Update
Category: Financial
Lindungi Masa Depan Anak-Anak dengan Program Proteksi Income
Program Proteksi Income bertujuan untuk menanggung income kepala keluarga saat bencana keuangan terjadi. Baik karena resiko kecelakaan ataupun resiko meninggal secara mendadak,
Dana Pensiun, Pilihan Tepat di Masa Pandemi
Mempersiapkan dana pensiun sejak dini membuat kita bisa mandiri secara finansial saat tua nanti. Apalagi saat pensiun nanti kita sudah tidak mempunyai sumber pendapatan yang biasa diterima setiap bulannya.
Kuartal 4, Menkeu Prediksi Pertumbuhan Bisa Capai 5%
Menkeu Sri Mulyani Indrawati memprediksi pertumbuhan kuartal 4 tahun 2020 diperkirakan bisa mencapai angka 5% dengan asumsi belanja PEN dan Kementerian/Lembaga (K/L) terjaga.
Kuartal III, BPF Malang Catatkan Peningkatan Volume Transaksi dan Jumlah Nasabah
Di tengah situasi ekonomi yang tidak menentu akibat COVID-19, BPF Malang justru mampu mencatatkan pertumbuhan volume transaksi dan menarik banyak nasabah.
Pemerintah Siapkan Stimulus Tambahan untuk Dorong Konsumsi Masyarakat
Untuk mempercepat pemulihan ekonomi, pemerintah telah menyiapkan sejumlah stimulus tambahan bagi warga miskin dan pekerja untuk mendorong konsumsi masyarakat.
PSBB Pemicu Pertumbuhan Ekonomi Negatif
Menteri Keuangan Sri Mulyani mengungkapkan rendahnya perputaran ekonomi akibat penerapan PSBB menjadi pemicu pertumbuhan ekonomi negatif.
Pemerintah Siapkan Recovery Masa Resesi dengan Stimulus Fiskal
Pemerintah telah menyiapkan langkah-langkah recovery masa resesi akibat pandemi COVID-19 yang diperkirakan masih akan berlangsung tahun depan.
Uni Eropa Rata-rata Alami Penurunan Ekonomi 12,1% di Kuartal Kedua
Di masa pandemi COVID-19, sebagian besar negara-negara Uni Eropa mengalami rekor penurunan ekonomi terparah selama kuartal kedua tahun 2020.
Jaga Pemulihan Ekonomi Nasional, Pemerintah Luncurkan Penjaminan Kredit Modal Kerja UMKM
Salah satu upaya pemerintah menyelamatkan ekonomi nasional adalah dengan memberikan penjaminan kredit modal kerja UMKM.
Percepat Pemulihan Ekonomi Nasional, Pemerintah Tempatkan Uang Negara di Himbara
Untuk upaya percepatan pemulihan ekonomi nasional, Pemerintah akan menempatkan uang negara di bank umum nasional atau Himpunan Bank Milik Negara (Himbara)
Kadin Jatim Minta Pemerintah Beri Kelonggaran Regulasi Ekspor
Kadin Jatim meminta pemerintah memberikan diskresi terhadap berbagai aturan yang menghambat proses ekspor, khususnya bagi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM).
Selama Pandemi Kredit Bidang Perdagangan Turun 1,89%
Sektor perdagangan besar dan eceran adalah yang paling terdampak selama pandemi COVID-19 di Kota Malang.
Pulihkan Ekonomi, Pemerintah Menjaga Konsumsi, Investasi Serta Ekspor-Impor
Untuk pemulihan ekonomi dari COVID-19, pemerintah menyiapkan sejumlah langkah seperti menjaga konsumsi, mendorong investasi dan mendukung ekspor-impor.
Pemerintah Siapkan Pemulihan Ekonomi Nasional untuk Dunia Usaha
Pemerintah mendukung dunia usaha untuk pemulihan ekonomi nasional dari pandemi COVID-19. Bentuk dukungan tersebut terbagi 3, untuk UMKM, BUMN, dan korporasi.